Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2011

Seuntai Kisah

“Assalamu'alaikum warahmatullohi wabarakatuh” suara serempak anak-anak cewe itu seketika terdengar dari kelas ku. Ku lihat lewat jendela anak-anak cewe angkatan AXIVIC, angkatan 14 Insan Cendekia berbaris rapi sembari tersenyum cerah menyambut pagi, mengucapkansalam di depan koridor gedung sekolah tercinta. “Singa...singa...tutup pintunya dong!!...biar cewe-cewe itu ga' bisa masuk...” suara Rendi itu mengalihkan perhatianku. Singa.. , nama aslinya Alim, nama yang bagus tapi malah diplesetin jadi singa dan sempurna sudah jati diri Alim karena belum lama ini dia mendapat gelar ‘ternganga’ dari asosiasi siswa- siswi yang menamakan diri mereka D'byux (ga’ hafal kepanjangannya). Tapi, singa alias alim yang selalu tenang dan enjoy dengan dirinya. “Ga' mau Ren....lo aja sendiri....” “Ah...singa ga' asyik!!!” celetuk anak-anak cowo yang lain. “Iya....singa ga' asyik” Rendi berkata sembari menampakan muka kesalnya. Rendi berjalan menuju pintu dan menut...